Bicara Indonesia

Berbagi Informasi Dalam Cerita

Cerita Dunia, Inspiratif, Kultur & Budaya

Bagaimana Bisa, Pasukan Gurkha Ditakuti Dunia

Gurkha ditakuti dunia pada saat dimulainya Perang Dunia I. Pasukan ini memang mempunyai sejarah yang panjang, bahkan ternyata sebelum masa perang tersebut. Citra sebagai pasukan bayaran pun melekat pada pasukan ini. Bagaimana pasukan ini bisa jadi tentara yang ditakuti dunia ? Kamu bisa mendapatkan jawabannya setelah kamu membaca ulasannya pada artikel ini sampai tuntas. Berawal Dari Lawan Menjadi Kawan Gurkha merupakan sebutan untuk kesatuan tentara berasal dari Nepal yang terkenal dengan keberanian dan kekuatannya dalam bertempur sampai titik darah penghabisan. Kerajaan Kecil Di Kaki Himalaya Nama Gurkha diambil dari nama orang suci Hindu pada abad ke-18 yang bernama Gorakhnath di […]

Bagaimana Bisa, Pasukan Gurkha Ditakuti Dunia
Cerita Dunia, Sejarah

Putra Mahkota Nepal : Kisah Pembunuhan Paling Menyedihkan Di Dunia

Pembunuhan yang terjadi di Nepal pada tahun 2001 merupakan peristiwa pembunuhan yang paling menyedihkan, sebab yang melakukan pembunuhan tidak lain adalah putra mahkota Nepal itu sendiri. Seorang Putra Mahkota yang kelak akan menjadi raja yang memimpin rakyatnya. Sebelum semua itu terjadi peristiwa naas tersebut mendahului segalanya sang putra mahkota menembak mati seluruh anggota keluarga dan hanya tersisa sang paman dan keluarganya. Cinta membutakan segalanya, itulah ungkapan tepat yang menggambarkan semua yang terjadi saat ini. Konspirasi yang sangat dipercayai orang-orang mengatakan bahwa peristiwa naas tersebut di picu dengan penolakan sang ibunda terhadap calon istri yang Dipendra pilih. Kutukan Kerajaan Nepal Menyeramkan […]

Putra Mahkota Nepal : Kisah Pembunuhan Paling Menyedihkan Di Dunia