Bicara Indonesia

Berbagi Informasi Dalam Cerita

Astronomi

Jika Bumi Berputar Setiap Detik, Mengapa Kita Tidak Merasakanya?

Kali ini kita akan membahas mengenai rotasi bumi, kalian pernah kepikiran enggak sih, bumi kita ini kan berputar dengan sangat kencang mengikuti porosnya tapi, kita sebagai makhluk yang hidup di bumi tidak bisa merasakan putaranya? Kalian semua pasti tahu dong yang namanya rotasi bumi dan revolusi bumi. Rotasi bumi adalah perputaran bumi pada porosnya dalam waktu 24 jam. Karena rotasi inilah kita jadi mengenal siang dan malam. Sementara revolusi bumi adalah pergerakan bumi pada orbitnya untuk mengelilingi matahari. Waktu yang dibutuhkan untuk sekali revolusi adalah 365 hari atau 1 tahun. Revolusi bumi menyebabkan adanya pergantian musim sepanjang tahun. Nah, kalau […]

Jika Bumi Berputar Setiap Detik, Mengapa Kita Tidak Merasakanya?
Astronomi

Fakta Badai Matahari, Apakah Berbahaya?

Fakta Badai Matahari – Halo semuanya. Selamat datang kembali di Bicara Indonesia. Hari ini kita akan membahas Badai Matahari. Badai ini sempat bikin heboh karena melanda planet bumi di bulan Maret 2019. Sebenarnya apa sih badai matahari ini? Apa yang terjadi selama badai matahari berlangsung? Apakah badai matahari berbahaya bagi manusia? Nah, untuk mencari tahu jawabannya, baca artikel ini sampe habis yuukk. Kalau kalian mendengar kata badai, pasti yang ada di pikiran adalah hempasan angin yang kadang disertai hujan hebat. Badai yang terjadi di bumi adalah badai angin dan air, yang dampaknya bisa sangat fatal bagi kehidupan manusia. Kalau badai […]

Fakta Badai Matahari, Apakah Berbahaya?
Astronomi

Fenomena Hujan Meteor & Fakta Menarik Meteor

Fakta Hujan Meteor – Halo, semuanya. Selamat datang kembali di Bicara Indonesia. Dalam artikel kali ini, Bicara masih akan membahas seputar topik astronomi. Pernahkah kalian mendengar tentang hujan meteor? Kalau di film-film, hujan meteor dianggap sebagai sebuah momen yang keren dan istimewa. Banyak orang percaya, kalau kita mengucapkan permohonan ketika ada hujan meteor maka permohonan kita akan dikabulkan. Tapi sebenarnya apa sih hujan meteor ini? Bagaimana proses terjadinya hujan meteor? Apakah hujan meteor memang bisa membuat permohonan kita terkabul? Untuk menemukan jawabannya, baca artikel ini sampai habis ya. Apa Itu Hujan Meteor? Hujan meteor adalah sebuah fenomena astronomi. Seperti namanya, […]

Fenomena Hujan Meteor & Fakta Menarik Meteor
Astronomi

Fakta Menarik Great Red Spot di Planet Jupiter

Halo, semuanya! Selamat datang kembali di Bicara Indonesia. Kali ini kita akan membahas tentang Great Red Spot atau Titik Merah Raksasa yang ada di Jupiter, planet terbesar di galaksi kita. Kalau kamu pernah melihat gambar planet Jupiter, di salah satu sisinya ada titik merah berbentuk lonjong yang sangat mencolok. Apa sih titik merah besar yang banyak dibicarakan itu? Nah, daripada penasaran, yuk cek fakta-fakta menarik tentang Great Red Spot di planet Jupiter berikut ini. Great Red Spot Adalah Badai Angin yang Sangat Panjang Jika kamu berpikir bahwa great red spot adalah semacam gunung atau lava yang berpijar, maka kamu salah […]

Fakta Menarik Great Red Spot di Planet Jupiter
Astronomi

7 Fenomena Langka Astronomi yang Menakjubkan

Halo semuanya, salamat datang kembali di Bicara Indonesia. Kali ini kita akan membahas 7 fenomena astronomi yang langka dan menakjubkan. Fenomena fenomena ini pernah terjadi dan kejadinya sangat langka namun beberapa ada yang berhasil di abadikan momentnya penasaran kan dengan fenomena astronomi apa saja yang di maksud? Daripada penasaran mari kita scari tahu info selengkapnya, yuk! Penampakan Komet Churyumov-Gerasimenko Komet yang satu ini melintasi Matahari setiap 6 tahun sekali. Pertama kali ditemukan pada tahun 1969, komet ini memulai perjalanannya dari planet Neptunus. Bentuk awal komet ini adalah bongkahan es. Dalam perjalanannya melintasi Jupiter hingga Bumi, komet Churyumov-Gerasimenko terpengaruh oleh gaya […]

7 Fenomena Langka Astronomi yang Menakjubkan
Astronomi

Fakta Menarik Planet Saturnus, Planet Yang Bisa Mengambang di Air

Planet saturnus – Halo semuanya, selamat datang kembali di Bicara Indonesia. Seperti yang kalian semua tahu, kita tinggal di planet Bumi yang merupakan anggota galaksi Bima Sakti. Matahari jadi pusat seluruh kehidupan di tata surya ini. Ada 8 planet yang mengeliingi Matahari, Bumi termasuk didalamnya. Dari planet planet itu, ada satu planet yang sangat unik. Ya, saturnus namanya. Planet Saturnus dikenal unik karena punya cincin gepeng yang mengelilingi planet utama. Selain itu, planet saturnus juga menyimpan fakta fakta menarik lainnya, penasaran apa saja? simak selengkapnya disini, ya! Planet Saturnus Bisa Mengambang di Air Jadi planet terbesar kedua setelah Jupiter, ternyata […]

Fakta Menarik Planet Saturnus, Planet Yang Bisa Mengambang di Air
Astronomi

7 Fakta Menarik Tentang Black hole, Ngeri Banget!

Fakta Menarik Black Hole – Halo Semuanya kembali lagi bersama Bicara. Gimana kabarnya hari ini? Kalian semua pasti pernah dengar tentang Blackhole atau lubang hitam, kan? Konon, lubang hitam ini punya kekuatan dahsyat yang bisa menyedot seluruh isi alam semesta ini! Duh, ngeri bangetya? Daya gravitasi black hole yang sangat luar biasa ini benar-benar membahayakan semua komponen alam semesta yang nggak sengaja melewatinya. Selain blackhole ada juga wormhole tapi pembahasan kita kali ini akan lebih fokus kepada fakta fakta menarik mengenai blackhole ini berikut ini adalah fakta fakta mengenai blackhole Fakta menarik : Black Hole Tidak Kasat Mata Fakta menarik […]

7 Fakta Menarik Tentang Black hole, Ngeri Banget!